Sunday, June 22, 2025
PREWEE
  • Hot News
  • Entertainment
  • Lifestyle
    • Health
    • Fashion
    • Beauty
    • Relationship
  • Food
  • Travel
  • Tips
No Result
View All Result
PREWEE
  • Hot News
  • Entertainment
  • Lifestyle
    • Health
    • Fashion
    • Beauty
    • Relationship
  • Food
  • Travel
  • Tips
No Result
View All Result
PREWEE
No Result
View All Result
Home Fashion

Tips Fashion Pria Berkulit Gelap, Jadi Makin Kece dan Stylish!

Yeni Khoirunisa by Yeni Khoirunisa
July 18, 2022
in Fashion
0
Tips Fashion-Pria-Berkulit-Gelap
591
SHARES
3.3k
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

prewee.com – Memiliki kulit dengan warna gelap memang jadi tantangan tersendiri, khususnya di Indonesia sendiri kulit sawo matang hingga gelap memang mendominasi jika dibandingkan dengan warna kulit lainnya. Walaupun memiliki warna kulit yang gelap, bukan berarti tidak bisa bergaya, bagi kamu yang memiliki kulit gelap, jangan takut untuk memadukan berbagai fashion. Khususnya para pria yang mungkin masih bingung memilih fashion yang tepat untuk warna kulitnya, berikut ini tips fashion pria berkulit gelap yang akan membuat penampilan kamu jadi makin kece.

Tips Fashion Pria Berkulit Gelap yang Bikin Penampilan Maksimal

Tips Fashion-Pria-Berkulit-Gelap

  • Hindari Menggunakan Outfit Serba Putih

Orang yang berkulit gelap memang cenderung akan memilih warna outfit yang terang untuk membuat kulitnya terlihat lebih lebih cerah. Tapi bukan berarti kamu harus selalu menggunakan pakaian yang serba putih, terlebih lagi saat ini fashion pria sudah berkembang dengan pesat. Tampilan keseluruhan serba warna putih juga tidak hanya digunakan oleh perempuan saja, terkadang pria juga mengikuti tren ini.

Tapi sayangnya tampilan dengan warna serba putih ini akan terlihat kurang cocok dengan pria yang memiliki kulit gelap. Warna putih sendiri akan terlihat kontrak dengan warna kulitmu yang gelap, dengan seperti itu tubuhmu akan terlihat lebih berisis lagi, maka dari itu ada baiknya hindari penggunaan tampilan all white dan coba padukan dengan warna yang lainnya.

  • Khaki Jadi Warna Andalan

Kalau sebelumnya kamu harus menghindari outfit yang serba warna putih, kali ini kamu untuk alternatifnya kamu bisa memilih outfit dengan warna khaki yang aman dan bisa jadi warna andalan kamu. Warna khaki memang jadi salah satu warna andalan untuk banyak pria karena warnanya yang menangkan dan mudah di mix and match dengan warna yang lainnya.

Begitu juga jika kamu memiliki kulit yang gelap, outfit dengan warna khaki dapat menjadi andalan, cukup dengan memadukan celana khaki dengan t-shirt atau kemeja dengan warna gelap, dijamin akan membuat tampilanmu jadi makin stylish dan trend dengan penggunaan warna ini.

  • T-Shirt Warna Hitam Dapat Menjadi Pilihan Terbaik

Warna hitam memang jadi salah satu pilihan warna favorit banyak pria, terlebih lagi warna hitam juga bisa jadi pilihan terbaik untuk semua orang. Dari kulit putih hingga kulit gelap, kamu dapat memilih warna hitam sebagai busana yang tepat untuk digunakan pada berbagai kesempatan.

Untuk pria yang memiliki warna gelap, lebih baik coba gunakan kaus warna hitam sebagai tampilan andalan, meskipun busananya terlihat santai, tapi kaus warna hitam akan selalu berhasil membuat pria tampak lebih macho dan kece, wajib jadi pilihan kamu!

  • Jika Ingin Tampil Colorful, Pilih Warna Undertone

Bosan dengan warna gelap dan ingin coba warna yang lebih cerah? Kamu tetap bisa menggunakan outfit yang berwarna cerah asalkan jangan sampai salah pilih warna ya. Untuk kulit gelap, warna dengan warm undertone akan sangat tepat kamu gunakan, kamu bisa memilih warna orange, kuning atau merah agar lebih aman.

Selain itu kamu juga dapat menggunakan warna pink untuk tampilan yang lebih fun. Akan tetapi perlu diperhatikan lagi pilihan warna pink hindari yang terlalu mencolok dan bisa memilih warna pink yang lebih soft. Tidak hanya itu saja, jika ingin menggunakan warna cerah yang lainya, sebaiknya hindari penggunaan warna hijau atau biru gelap karena membuat kulit gelapmu akan tampak kurang maksimal, catat ya bro!

  • Gunakan Warna Pastel

Dan tips fashion terakhir yang harus diketahui, adalah kamu tidak hanya dapat menggunakan warna undertone, warna pastel juga cocok untuk kamu yang ingin tampil dengan warna cerah. Penampilan pria yang memiliki kulit sawo matang pasti akan lebih cerah, segar, dan bercahaya saat kamu menggunakan outfit padu padan pakaian dengan dominasi warna pastel.

Tidak harus mengkombinasikan berbagai macam warna pastel dalam satu look, kamu dapat mengakali dengan mengkombinasikan atasan dan bawahan gradasi turunan warna pastel. Seperti misalnya menggabungkan kemeja dengan warna ungu mudah dengan celana jeans warna lilac, buat kamu yang suka dengan warna pastel, warna ini tentunya bisa jadi referensi untuk kamu. Bagi kamu yang belum terbiasa dengan warna ini bisa mencoba warna lain, itulah beberapa tips fashion pria berkulit gelap.

Tags: deretan tips priaFashion Priafashion pria berkulit sawo matangfashion stylish priastyle priaTips Fashion Priatips fashion pria berkulit gelaptips fashion terbaik priatips stylish pria
Previous Post

Deretan Tempat Camping di Bogor Paling Keren untuk Dikunjungi

Next Post

Cara Mudah Kembalikan Mood di Tengah Kepadatan Kegiatan

Yeni Khoirunisa

Yeni Khoirunisa

Related Posts

Cincin-Pria-yang-Terbaik
Fashion

Rekomendasi Cincin yang Terbaik untuk Pria, Modelnya Kekinian!

by Yeni Khoirunisa
May 15, 2023
Rekomendasi-Kebaya-Terbaik
Fashion

Rekomendasi Kebaya Terbaik untuk Ibu Hamil, Dijamin Nyaman!

by Yeni Khoirunisa
May 2, 2023
Sport-Hijab-Brand-Lokal
Fashion

Pilihan Sport Hijab Brand Lokal, Bahan Adem & Berkualitas

by Yeni Khoirunisa
April 12, 2023
Mukena-Terbaik-untuk-Tarawih
Fashion

Rekomendasi Mukena Terbaik untuk Tarawih di Bulan Ramadhan

by Yeni Khoirunisa
March 30, 2023
Bahan-Jas-Pengantin
Fashion

Pilihan Bahan Jas Pengantin Terbaik, Nyaman Dipakai Seharian!

by Yeni Khoirunisa
March 18, 2023
Next Post
Cara-Mudah-Kembalikan-Mood

Cara Mudah Kembalikan Mood di Tengah Kepadatan Kegiatan

Recommended

pose yoga pada wajah

5 Pose Yoga Pada Wajah Yang Bisa Buat Kamu Awet Muda Tanpa Oplas

December 14, 2020
Rekayasa-Kematian-Brigadir-J

Rekayasa Kematian Brigadir J, Begini Nasib Ferdy Sambo!

August 11, 2022

Categories

  • Beauty
  • Entertainment
  • Fashion
  • Food
  • Health
  • Hot News
  • Lifestyle
  • Relationship
  • Tak Berkategori
  • Tips
  • Travel

Don't miss it

Apa Saja Fungsi Hati pada Tubuh Manusia
Health

Apa Saja Fungsi Hati pada Tubuh Manusia

August 12, 2024
Gejala Wabah Demam Lassa Di Nigeria Mirip DBD
Health

Gejala Wabah Demam Lassa Di Nigeria Mirip DBD

August 12, 2024
Staycation Di Hotel Rp 300.000 an Di Daerah Bogor
Travel

Staycation Di Hotel Rp 300.000 an Di Daerah Bogor

June 25, 2024
Rekomendasi Hotel Di Dieng Sebelum Culture Festival
Travel

Rekomendasi Hotel Di Dieng Sebelum Culture Festival

June 24, 2024
Apa Saja Yang Harus Di Persiapkan Ketika Ingin Mendaki Gunung
Travel

Apa Saja Yang Harus Di Persiapkan Ketika Ingin Mendaki Gunung

June 24, 2024
Apa Yang Harus Di Lakukan Ketika Tersesat Di Hutan
Travel

Apa Yang Harus Di Lakukan Ketika Tersesat Di Hutan

June 24, 2024
PREWEE

© 2020 - PREWEE

Berita Trending dan Unik Dari Seluruh Indonesia

  • About
  • Privacy Policy
  • Advertisement
  • Contact

Follow Us

No Result
View All Result
  • Hot News
  • Entertainment
  • Lifestyle
    • Health
    • Fashion
    • Beauty
    • Relationship
  • Food
  • Travel
  • Tips

© 2020 - PREWEE