Saturday, June 21, 2025
PREWEE
  • Hot News
  • Entertainment
  • Lifestyle
    • Health
    • Fashion
    • Beauty
    • Relationship
  • Food
  • Travel
  • Tips
No Result
View All Result
PREWEE
  • Hot News
  • Entertainment
  • Lifestyle
    • Health
    • Fashion
    • Beauty
    • Relationship
  • Food
  • Travel
  • Tips
No Result
View All Result
PREWEE
No Result
View All Result
Home Beauty

6 Cara Atasi Kulit Berminyak Yang Berlebihan Pada Wajah

Clarrisa Eva by Clarrisa Eva
November 21, 2020
in Beauty
0
Cara atasi kulit berminyak
592
SHARES
3.3k
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

Cara atasi kulit berminyak cukup mudah namun harus dijalankan dengan konsisten agar hasilnya maksimal. Minyak atau sebum pada wajah sangat penting untuk menjaga kelembaban dan kesehatan kulit, namun jika minyak berlebihan pada wajah juga sangat mengganggu dan membuat beberapa orang tidak percaya diri dengan tampilan wajah yang sangat berminyak. Kondisi wajah dengan minyak berlebih juga dapat memicu penyumbatan pori pori, jerawat, bruntusan dan komedo, apalagi saat kamu menggunakan makeup namun tetap tampak berminyak pastinya membuat kamu tidak percaya diri dengan tampilan kamu.

Untuk mengatasi kulit berminyak yang berlebihan pada wajah perlu melakukan perawatan dengan menggunakan produk yang diformulasikan untuk kulit berminyak. Sudah banyak produk untuk kulit berminyak yang bisa kamu temui, mulai dari sabun cuci muka, toner, serum, cream malam, sunscreen dan lain lain. Namun untuk merawat kulit yang berminyak ternyata tidak hanya dari luar saja namun juga perlu perawatan dari dalam, apa saja yang harus dilakukan untuk atasi kulit berminyak? Berikut beberapa cara yang bisa kamu lakukan untuk atasi minyak berlebih pada wajah.

Cara Atasi Kulit Berminyak Pada Wajah Dengan Mudah

Cara atasi kulit berminyak

1. Atur Pola Makanmu

Untuk mengatasi kulit kamu yang terlalu berminyak tidak hanya dapat dilakukan dari luar saja. Kamu juga perlu memperhatikan asupan yang masuk ke dalam tubuhmu., karena apa yang kamu konsumsi juga mempengaruhi tubuh kamu bahkan kondisi wajah kamu. Masih sangat sering kali makanan mempengaruhi banyaknya produksi sebum, sebaiknya kamu mengurangi konsumsi makanan berminyak, gula, dan susu untuk mengurangi produksi sebum pada wajah kamu. Sedangkan, untuk asupan yang baik diperbanyak untuk mengkonsumsi makanan yang mengandung zinc, magnesium, vitamin B, dan omega-3.

2. Pakai Masker Tanah Liat Atau Clay Mask

Cara atasi kulit berminyak yang selanjutnya yaitu dengan menggunakan masker tanah liat atau clay mask, masker ini memang dinilai paling ampuh untuk orang yang memiliki kulit berminyak. Kandungan di dalamnya sangat efektif dalam menyerap minyak yang berlebih di dalam pori pori wajah kamu, selain itu, masker tanah liat juga dapat mencegah pertumbuhan jerawat, komedo, dan whitehead, sudah ada banyak produk masker tanah liat yang bisa kamu beli dengan mudah.

3. Waspadai Aktivitas Hormonal

Menurut sebuah studi produksi hormon androgen dapat menyebabkan peningkatan produksi minyak pada wajah. Hal ini sangat sering kali menimbulkan beruntusan dan jerawat, androgen umumnya diproduksi tubuh ketika kamu sedang mengalami stres, menstruasi, hamil, dan menopause. Maka dari itu, jika kamu sedang memiliki kulit yang sangat berminyak, waspadalah aktivitas hormonal yang satu ini.

4. Cucilah Wajahmu Setidaknya Dua Kali Sehari

Cara atasi kulit berminyak selanjutnya yaitu dengan menyeimbangkan kondisi kulit, kamu bisa melakukannya dengan cara mencuci wajah minimal dua kali sehari. Hal ini dapat membantu mengurangi produksi sebum yang terperangkap di dalam pori pori wajah kamu. Namun mencuci wajah juga tidak boleh dilakukan terlalu sering, karena jika kamu terlalu sering melakukannya kulit yang kering karena sabun justru memicu kelenjar minyak untuk lebih aktif daripada biasanya dan dengan ini justru akan semakin banyak minyak pada wajah kamu.

5. Rekomendasi Kandungan Skincare Untuk Kulit Berminyak

Untuk merawat wajah kamu yang berminyak kamu bisa menggunakan beberapa rekomendasi kandungan skincare yang ampuh dalam mengendalikan produksi minyak berlebih. Berikut ini di antaranya:

  • Salicylic acid atau asam salisilat yang berfungsi untuk membersihkan pori pori dari sebum dan debu yang menumpuk
  • Hyaluronic acid berfungsi untuk menjaga kelembapan
  • Niacinamide yang sebagai sumber vitamin B3 berfungsi untuk mengurangi produksi sebum pada wajah kamu
  • Glycolic acid juga sangat baik dan berfungsi untuk mencegah jerawat muncul
  • Retinol wajib kamu miliki karena berfungsi untuk mengontrol produksi minyak.

6. Kulit Berminyak Tetap Butuh Pelembab

Siapa sangka ternyata kulit yang berminyak juga tetap membutuhkan pelembab, masih banyak yang salah paham mengenai kulit berminyak. Banyak orang orang yang beranggapan kalau jenis kulit berminyak tidak membutuhkan pelembab lagi karena khawatir akan semakin terlihat seperti kilang minyak, padahal ini merupakan anggapan yang keliru. Sebaiknya kamu tetap menggunakan pelembab karena produk tersebut dapat mengendalikan produksi sebum di wajah kamu, gunakan pelembab yang ringan setelah kamu mencuci wajah.

Tags: aktivitas normalberminyakclay maskdua kalikandungankulitkulit minyakpakai maskerpelembabrekomendasiskincaretanah liatwaspada
Previous Post

Tempat Makan Menarik Di Jabodetabek, Cocok Untuk Ajak Keluarga

Next Post

Biar Gak Salah Pilih, Ini Dia Cara Pilih Model Kebaya Untuk Tubuh Berisi

Clarrisa Eva

Clarrisa Eva

Related Posts

Menghilangkan Flek Hitam di Wajah Secara Alami dan Cepat
Beauty

Menghilangkan Flek Hitam di Wajah Secara Alami dan Cepat

by adminprewee
August 14, 2023
Menghindari-Masalah-Kulit
Beauty

Cara Menghindari Masalah Kulit, Hindari Gaya Hidup yang Buruk!

by Yeni Khoirunisa
May 11, 2023
Manfaat-Teh-Hijau
Beauty

Manfaat Teh Hijau untuk Cuci Muka, Baik untuk Kesehatan Kulit!

by Yeni Khoirunisa
April 29, 2023
Hair-Tonic-Terbaik
Beauty

Rekomendasi Hair Tonic Terbaik, Dijamin Rambut Cepat Panjang!

by Yeni Khoirunisa
April 10, 2023
Kebiasaan-Penyebab-Kulit-Keriput
Beauty

Kebiasaan Buruk Penyebab Kulit Keriput, Hindari Makanan Manis!

by Yeni Khoirunisa
March 28, 2023
Next Post
kebaya untuk tubuh berisi

Biar Gak Salah Pilih, Ini Dia Cara Pilih Model Kebaya Untuk Tubuh Berisi

Recommended

Pola Hidup Orang Sukses

Ketahui 3 Pola Hidup Orang Sukses di Negara Jepang

November 26, 2020
Agen-Olahraga-Bintang-NBA

Trending di Eropa, Inilah Agen Olahraga Bintang NBA Ternama!

February 16, 2023

Categories

  • Beauty
  • Entertainment
  • Fashion
  • Food
  • Health
  • Hot News
  • Lifestyle
  • Relationship
  • Tak Berkategori
  • Tips
  • Travel

Don't miss it

Apa Saja Fungsi Hati pada Tubuh Manusia
Health

Apa Saja Fungsi Hati pada Tubuh Manusia

August 12, 2024
Gejala Wabah Demam Lassa Di Nigeria Mirip DBD
Health

Gejala Wabah Demam Lassa Di Nigeria Mirip DBD

August 12, 2024
Staycation Di Hotel Rp 300.000 an Di Daerah Bogor
Travel

Staycation Di Hotel Rp 300.000 an Di Daerah Bogor

June 25, 2024
Rekomendasi Hotel Di Dieng Sebelum Culture Festival
Travel

Rekomendasi Hotel Di Dieng Sebelum Culture Festival

June 24, 2024
Apa Saja Yang Harus Di Persiapkan Ketika Ingin Mendaki Gunung
Travel

Apa Saja Yang Harus Di Persiapkan Ketika Ingin Mendaki Gunung

June 24, 2024
Apa Yang Harus Di Lakukan Ketika Tersesat Di Hutan
Travel

Apa Yang Harus Di Lakukan Ketika Tersesat Di Hutan

June 24, 2024
PREWEE

© 2020 - PREWEE

Berita Trending dan Unik Dari Seluruh Indonesia

  • About
  • Privacy Policy
  • Advertisement
  • Contact

Follow Us

No Result
View All Result
  • Hot News
  • Entertainment
  • Lifestyle
    • Health
    • Fashion
    • Beauty
    • Relationship
  • Food
  • Travel
  • Tips

© 2020 - PREWEE